Pernah kita mengalami permasalahan dengan listrik di rumah kita,ketika menyalakan peralatan listrik seperti pompa air kipas angin pc atau kulkas secara bersama sama tiba-tiba saja listrik menjadi trip/atau turun pada mcb di kwh meter ini mendakan kalau daya listrik kita kurang,biasa ini terjadi pada daya listrik 450 watt dan 900 watt,pada daya 450 watt dipasang kwh meter terpasang mcb 2 amphere apabila pemakaian melebihi 2 ampere sudah bisa di pastikan mcb akan trip,mcb yang terpasang pada kwh meter selain sebagai pengaman juga sebagai pembatas arus yang di gunakan.
Dan untuk mencegah terjadinya overload pada mcb kita harus bijak untuk menyalakan peralatan listrik secara bergantian biar mcb tidak trip.
Dan disini akan saya bagikan trik untuk mencegah terjadi trip pada mcb di kwh di saat kita menyalakan peralatan seperti pc dan pompa air.yaitu dengan cara menunggunakan rangkaian sederhana soft starter rangkaian ini bisa kita beli atau kita juga bisa merakitnya sendiri.dan untuk alat-alatnya bisa di beli di toko elektronik.
Cara kerja sotf starter sederhana ini hanya membatasi arus yang masuk pada peralatan listrik,misalnya kita mau menyalakan pompa air,dan kita tahu bahwa pompa air di saat runing/start bisa menyedot arus 2x lipat atau lebih dari pompa air tersebut maka setelah kita pasangi soft starter arus yang masuk akan di hambat atau batasi oleh resistor untuk beberapa detik yang di soft starter, maka dengan begitu mcb di kwh tidak overload dan tidak trip
DAN BERIKUT GAMBAR RANGKAIANNYA:
dan bagi yang mau merakit sendiri dan susah mencari komponennya bisa menghubungi penulis via email dan bagi yang mau terima beres alat ini bisa di pesan melalui email atau no hp yang ada di blog ini,terima kasih
Tidak ada komentar:
Posting Komentar